Sunday 21 February 2010

Cara Memasang Widget Shoutbox ( buku tamu ) Profesional

Setelah saya sukses menambahkan widget buku tamu yang kedua kalinya, yang pertama shoutmix, sedang yang kedua ini widgetnya sangat menarik, namanya shoutbox, selalu melakukan refresh berulang-ulang, sehinggan pesan selalu update sendiri, pokonya mantep dah, profesional top. Lihat saja contohnya di sidebar kanan saya.
Maka kini saya akan memberitahu bagaimana caranya untuk dapat menampilkan widget ini di blog.
Caranya Gampang, tinggal kunjungi situs http://shoutbox.widget.me/ dan ambil code HTMLnya
Kemudian atur Lebar dan Panjangnya, ubah angka yang berwarna merah dengan angka yang sesuai blog anda. Oya weidth=lebar (kesamping) dan height=panjang  (kebawa)

Jika tidak tahu cara memasang kode html/java scipt, lupa, hilang ingatan. Maka
, silahkan baca disini.
Semoga Bermarfaat!!
Lihat Sumber

3 comments:

  1. Info yang bagus ... coba agak lebih dirinci, pasti tambah sip b(^^)

    http://tenunikatindo.blogspot.com/

    ReplyDelete
  2. nice share mas bro .
    keep it share

    http://ex-stoob.blogspot.com/

    ReplyDelete
  3. nice share dudeeeee
    magang ipho tinggalin jejak dulu
    wkwkwkw yg komen di bawah ane anak magang baru. wwkw

    ReplyDelete