Wednesday 28 April 2010

Cara Backup Blog Anda

Sekedar berbagi catatan yang saya baca dari sumber bacaan saya.silahkan dibaca.

Backup melalui blogbackuponline  ini gratisan. karena ituyang namanya gratisan pasti ada kekurangannya yaitu dibatasi sebesar 5 MB spacenya. Tampilan web tersebut adalah seperti ini :



Langkahnya adalah sbb :

  1. login ke web blogbackuponline
  2. Daftarkan identitas anda, setelah itu untuk mengaktifkan account ,biasanya kita mendapat email , ikuti aja petunjuknya.
  3. Jika telah aktif login kembali ke website blogbackuponline, kemudian klik "Start Registering Your Blog". Untuk meregistrasikan alamat blog kita.
  4. Masukkan alamat blog dalam kotak yang disediakan, kemudian klik tombol "Register Blog".
  5. Tunggu proses backupnya. setelah itu pilih tombol "Start Full Backup",
  6. Selesai
  7. Untuk mengembalikan data kita caranya masuk ke "Dashboard" , lalu klik "Manage" terus pilih menu "Content". Nah semua data-data kita ada disana.
Demikianlah sobat cara membackup blog. Daripada data kita hilang mending buruan di backup.

Terima Kasih

2 comments: