Tuesday 2 March 2010

Cara BackUp Registry Windows XP

Melakukan BackUp registry sangat penting dilakukan sebelum kita mengutak-atik registry tersebut. Adapun caranya adalah sebagai berikut:
  1. Klik tombol Start > Run. Ketik regedit dan tekan Enter setelah berada didalam jendela Run.
  2. Didalam Registry Editor, pilih menu File > Export.
  3. Setelah Export Registry File muncul, masukkan nama file ke bagian File Name, misalnya backup-registry dan sebagainya. tekan tombol Save. 
Maka selesailah BackUp registry anda, dengan begitu lakukan otak-atik registry terserah anda, bila ada
yang ingin membaca tutorial tentang otak-atik registry windows XP silahkan kesini.

No comments:

Post a Comment